HARI KEMERDEKAAN / INDEPENDENCE DAY


Hari Kemerdekaan

Negeri ini berjuang keluar dari belenggu penjajahan Belanda kurang lebih 350 tahun (3,5 abad). Untuk mengusir penjajah Belanda dari tanah air Indonesia tidak diperoleh dengan mudah. Kemerdekaan Negara Republik Indonesia diperoleh dengan pengorbanan para pejuang yang tak kenal lelah sampai tetes darah penghabisan.

Negara Indonesia merdeka pada tanggal 17 Agustus 1945 bertepatan dengan bulan Suci Ramadhan, dan sekarang tahun 2012 Negara Indonesia tidak terasa telah mencapai usia ke - 67 tahun yang juga bertepatan bulan Suci Ramadhan.

Terima kasih atas jasa-jasamu telah membela tanah air Indonesia tanpa pamrih. Jasamu para pejuang kemerdekaan tak akan kami lupakan sampai kapan pun dan di mana pun….


Independence Day

The country is struggling out of the shackles of the colonial Dutch about 350 years (3.5 centuries). To expel the Dutch occupiers of Indonesia homeland did not come easily. Independence of the Republic of Indonesia gained by the sacrifice of the fighters who tirelessly until drops of blood.

Indonesia an independent state on August 17, 1945 to coincide with the Holy month of Ramadan, and now the State of Indonesia in 2012 did not seem to have reached the age - 67 years which also coincided Holy month of Ramadan.

Thank you for the services of your righteousness Indonesia has defended the country selflessly. Credit is that the freedom fighters will not forget us up anytime and anywhere ....

Popular posts from this blog

Resolusi 2023

NAMA ILMIAH PADI – JAGUNG – KEDELAI

Nama Ilmiah Cabai